Kejar Karir
Impianmu Tanpa Harus
Menunggu Lulus Kuliah

Pilih program yang sesuai minatmu, kembangkan portofolio,
dan awali karir impianmu dengan jaminan kerja dalam 4 bulan

Pilihan Tepat untuk Upskilling:
Temukan keunggulan MAXY Academy bagi karirmu

Mentor Expert yang
berpengalaman di Industri

Magang di Perusahaan Terbaik Indonesia untuk Pengalaman Kerja Nyata

Jaminan Penempatan Kerja untuk Kesuksesan Karir

Tingkatkan Kemampuanmu dengan
Digital Career Bootcamp

backend.png

Bootcamp

Rapid Bootcamp Backend

  🔧 Backend Development – Digital Career Bootcamp Maxy Academy Masuki dunia pengembangan aplikasi dari balik layar dengan course Backend Development di program Digital Career Bootcamp Maxy Academy! Dirancang bagi pemula hingga menengah, course ini menghadirkan 45 modul pembelajaran intensif yang dikemas secara praktis dan aplikatif. Selama program, peserta akan belajar membangun server-side application, mengelola database, hingga merancang API yang efisien dan aman—semua keterampilan yang dibutuhkan untuk menjadi backend developer profesional. 💡 Highlight Program: 45 modul progresif mulai dari dasar hingga level lanjut. Penguasaan tools dan teknologi terkini: Node.js, Express.js, RESTful API, PostgreSQL, MongoDB, dan autentikasi JWT. Best practices dalam clean code, error handling, deployment, hingga integrasi dengan frontend. 2 Hackathon Challenges yang dirancang untuk menguji keterampilan secara nyata: Hackathon #1 (Day 21–23) Hackathon #2 (Day 41–43) 🎯 Outcome: Mampu membangun backend aplikasi yang scalable dan secure. Siap menghadapi tantangan dunia kerja sebagai Backend Developer. Portofolio proyek nyata dari hackathon untuk mendukung karier digitalmu. Bersiaplah untuk tantangan nyata, pembelajaran kolaboratif, dan pengalaman langsung yang akan mengakselerasi kariermu di industri teknologi! Kami dapat membantumu mendapatkan pekerjaan impian sebagai Backend Developer Expert dalam hitungan bulan, dengan jaminan uang kembali 100%!

Bootcamp

Rapid Bootcamp Prompt AI

Deskripsi Modul: Belajar Prompt AI Modul ini dirancang untuk memperkenalkan peserta pada Teknik dan strategi menyusun prompt (perintah) yang efektif dalam berinteraksi dengan Artificial Intelligence (AI), khususnya model berbasis Large Language Models (LLMs) seperti ChatGPT, Claude, dan lainnya. Dalam 2 hari pembelajaran (total 6 Jam Pelajaran), peserta akan memahami bagaimana cara berpikir, bertanya, dan menyusun prompt secara strategis agar AI dapat memberikan output yang maksimal, relevan, dan bernilai. Melalui pendekatan praktis dan eksploratif, peserta akan belajar menyusun prompt untuk berbagai kebutuhan — mulai dari brainstorming ide, menyusun konten, hingga mendesain skenario percakapan dengan AI. Modul ini menjadi fondasi penting bagi siapa pun yang ingin menjadi pengguna AI yang produktif, kritis, dan kreatif. Durasi dan Struktur Waktu Total Durasi: 6 JP (Jam Pelajaran) Pelaksanaan: 2 Hari Topik Pembelajaran Hari 1 (3 JP) – Pengantar Prompt AI Memahami konsep dasar Prompt Engineering Apa itu LLM dan bagaimana cara AI memahami prompt Karakteristik prompt yang baik: spesifik, terstruktur, dan berorientasi output Studi kasus: membandingkan prompt biasa dan prompt efektif Hari 2 (3 JP) – Question Storming & Praktik Strategi Prompt Teknik Question Storming untuk memancing respons AI yang kreatif Membangun prompt kompleks dan multi-lapis Eksperimen dan evaluasi hasil prompt (iterasi prompt) Simulasi penggunaan prompt dalam studi kasus (konten, riset, bisnis, edukasi) Hasil yang Diharapkan Peserta memahami dasar-dasar prompt engineering dan logika kerja AI Mampu menyusun prompt yang efektif sesuai kebutuhan dan konteks Terampil dalam mengeksplorasi berbagai gaya dan struktur prompt untuk menghasilkan solusi kreatif dan presisi  

Bootcamp

Rapid Bootcamp Belajar Statistik Data Untuk Pemula

Deskripsi Modul: Belajar Statistik Data untuk Pemula Modul ini merupakan pengantar yang ideal bagi siapa pun yang ingin memahami dasar-dasar statistik untuk analisis data. Dirancang selama 3 hari pembelajaran (total 8 Jam Pelajaran), peserta akan dibimbing untuk memahami konsep fundamental statistik, mulai dari penggunaan Python, pengenalan probabilitas dan ANOVA, hingga praktik statistik menggunakan Microsoft Excel. Melalui pendekatan praktis dan aplikatif, peserta akan mendapatkan pemahaman yang kuat tentang bagaimana statistik bekerja dalam dunia nyata, serta bagaimana mengolah dan menganalisis data menggunakan alat bantu yang umum digunakan di industri data saat ini. Durasi dan Struktur Waktu Total Durasi: 8 JP (Jam Pelajaran) Pelaksanaan: 3 Hari Topik Pembelajaran Hari 1 (3 JP) – Statistics with Python Pengenalan statistik deskriptif Instalasi dan pengenalan library statistik di Python (NumPy, Pandas) Visualisasi data dasar dengan Matplotlib / Seaborn Menganalisis data dengan Python (mean, median, standar deviasi) Hari 2 (2 JP) – Probability with ANOVA Pengenalan peluang dan distribusi data Konsep dasar inferensi statistik Uji hipotesis sederhana Analisis Varians (ANOVA) dan penerapannya dalam studi kasus Hari 3 (3 JP) – Statistics with Excel Pengenalan fungsi-fungsi statistik di Excel Pengolahan dan analisis data menggunakan fitur Excel (pivot table, grafik) Uji statistik dasar dengan Data Analysis Toolpak Studi kasus: analisis data survei sederhana Hasil yang Diharapkan Peserta memahami dasar statistik deskriptif dan inferensial Mampu melakukan analisis data sederhana menggunakan Python dan Excel Siap melanjutkan ke pembelajaran lanjutan dalam analisis data atau data science  

Kata Maxians Terbaik
Tentang Bootcamp MAXY Academy

Temukan bagaimana MAXY Academy mengubah perjalanan belajar
para siswa ini dan membuka potensi penuh mereka.

Instruktur Terbaik

Temui tim luar biasa dari para ahli industri dan mentor di MAXY Academy
yang berdedikasi membentuk masa depan para siswa dan membimbing mereka menuju keunggulan.

Pertanyaan yang Sering Diajukan (FAQ)

Program pelatihan technology dan digital yang dilakukan secara intensif selama 1 bulan untuk mempersiapkan mahasiswa yang mampu menjawab kebutuhan industri.

Mahasiswa semester 5 hingga fresh graduate.

Mahasiswa bisa belajar Backend, Frontend, UI/UX, Digital Marketing, Product Management, dan Data Science di Maxy Academy.

Mahasiswa akan mengikuti bootcamp selama 1 bulan dengan durasi 2 jam setiap harinya pada hari Senin hingga Jumat. Setiap akhir materi pembelajaran, mahasiswa akan diberikan assessment untuk mempraktekkan ilmu yang diperoleh. Pada 2 minggu pertama bootcamp, mahasiswa akan melakukan matchmaking dengan perusahaan. Kemudian pada minggu ke-3, mahasiswa telah mendapat list perusahaan mana yang cocok dan ingin menjadikan intern. Setelah menyelesaikan bootcamp di minggu ke-4, mahasiswa dapat memulai magang di perusahaan.

Untuk kelas Backend dan Frontend disarankan memiliki latar belakang IT.

Mahasiswa akan mengikuti bootcamp secara intensif selama 1 bulan.

Ya, kamu akan dibantu mendapatkan magang di perusahaan partner Maxy Academy apabila mengambil paket bootcamp Coaching atau Mentoring.

Pelaksanaan magang secara onsite atau online tergantung pada kebijakan masing-masing perusahaan.

Mahasiswa harus mengikuti proses matchmaking terlebih dahulu yang akan dilakukan dalam proses bootcamp.

Iya, namun terdapat biaya tambahan. Untuk detail lebih lanjut silahkan hubungi kami.

Registrasi melalui website https://maxy.academy atau Whatsapp Maxy Academy (https://wa.me/628113955599) dan isi form pendaftaran kami. Selanjutnya, team Maxy Academy akan menghubungi lebih lanjut untuk proses setelah pendaftaran,

Kamu bisa mengikuti placement test secara online terlebih dahulu, waktu pengerjaan 60 menit. Hubungi Whatsapp Maxy Academy (https://wa.me/628113955599) untuk mengikuti placement test.

Ada, menggunakan Edufund program cicilan hingga 12x dengan bunga yang terjangkau.